Banjir Terjang Jembatan Putri Betung,Akses Masyarakat Terputus

Muhammad Daud

- Team

Rabu, 2 April 2025 - 13:11 WIB

40117 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Putri Betung-Cuaca ekstrim melanda kabupaten Gayo Lues serta wilayah kecamatan Putri Betung pada Selasa malam menghancurkan beberapa fasilitas penting yang termasuk jembatan desa Putri Betung yang selama ini di gunakan untuk akses menuju kelahan perkebunan masyarakat desa Putri Betung. Dengan terjadinya banjir pada sungai Waih Gumpang pada Selasa malam balok serta lantai jembatan hanyut tampa tersisa hingga meninggalkan abutment jembatan sehingga akses masyarakat setempat sangat tergangu untuk saat ini.
M.Taib Pengulu desa Putri Betung kepada wartawan pada Rabu (2/4/2025) mengatakan,dengan terjadi hujan deras pada Senin malam (1/4/2025) jembatan yang terletak di sungai Waih Gumpang hanyut tampa tersisa lagi,dan hanya abutment saja yang tidak ikut tergerus,sebutnya.
Dia menyebutkan,kami berharap kepada bapak Bupati Gayo Lues Suhaidi untuk bisa membatu untuk membenahi jembatan tersebut. Selama ini jembatan Waih Gumpang di gunakan masyarakat sebagai akses menuju kelahan perkebunan,untuk saat ini aktivitas masyarakat sangat tergangu,karena jembatan tersebut termasuk sebagai urat nadi perekonomian masyarakat desa kami ,sebutnya. Putri Betung-Cuaca ekstrim melanda kabupaten Gayo Lues serta wilayah kecamatan Putri Betung pada Selasa malam menghancurkan beberapa fasilitas penting yang termasuk jembatan desa Putri Betung yang selama ini di gunakan untuk akses menuju kelahan perkebunan masyarakat desa Putri Betung. Dengan terjadinya banjir pada sungai Waih Gumpang pada Selasa malam balok serta lantai jembatan hanyut tampa tersisa hingga meninggalkan abutment jembatan sehingga akses masyarakat setempat sangat tergangu untuk saat ini. 
M.Taib Pengulu desa Putri Betung kepada wartawan pada Rabu (2/4/2025) mengatakan,dengan terjadi hujan deras pada Senin malam (1/4/2025) jembatan yang terletak di sungai Waih Gumpang hanyut tampa tersisa lagi,dan hanya abutment saja yang tidak ikut tergerus,sebutnya.
Dia menyebutkan,kami berharap kepada bapak Bupati Gayo Lues Suhaidi untuk bisa membatu untuk membenahi jembatan tersebut. Selama ini jembatan Waih Gumpang di gunakan masyarakat sebagai akses menuju kelahan perkebunan,untuk saat ini aktivitas masyarakat sangat tergangu,karena jembatan tersebut termasuk sebagai urat nadi perekonomian masyarakat desa kami ,sebutnya.

Berita Terkait

Bentuk Keakraban Dengan Warga,Babinsa Koramil 10/Pantan Cuaca Melaksanakan Komsos Dengan Tokoh orang tua di Desa Binaan.
Bupati Gayo Lues Ikut Serta Realisasi Program Ketahanan Pangan Singah Mulo
Babinsa Ramil 09/Putri Betung Kodim 0113/Gayo Lues Sambangi Warga untuk Mempererat Tali Silaturahmi
Babinsa Koramil 09/Putri Betung Laksanakan Komsos Bersama warga binaan
Taman Mini Gayo Indah Objek Wisata Terletak Di Areal Perkantoran Pemkab Gayo Lues
Berburu berkah Ramadhan, Personil Koramil 09/Pb beserta Ibu-ibu Persit ranting 10 Putri betung Bagi – bagi Takjil kepada Masyarakat
Babinsa Koramil 10/Pantan Cuaca Melaksanakan Komsos Dengan Masyarakat Binaan di Desa Kuning Kurnia
Bencana Banjir Dan Kebakaran Hantam Gayo Lues

Berita Terkait

Selasa, 6 Mei 2025 - 18:35 WIB

Petugas Gabungan Tertibkan Pusat Pasar Kabanjahe, Lalu Lintas Terpantau Lancar

Selasa, 6 Mei 2025 - 18:29 WIB

Kasat Reskrim Polres Tanah Karo : BBM Subsidi Bukan untuk Disalahgunakan demi Keuntungan Pribadi

Senin, 5 Mei 2025 - 21:12 WIB

Polsek Juhar Bersama Koramil 07/JH Cek Lokasi Diduga Tempat Judi, Wujud Komitmen Pemberantasan Tanpa Kompromi

Senin, 5 Mei 2025 - 21:07 WIB

PETUGAS GABUNGAN TERTIBKAN DAN AMANKAN PUSAT PASAR DI KOTA KABANJAHE

Sabtu, 3 Mei 2025 - 21:09 WIB

Satlantas Polres Tanah Karo Gencar Sosialisasi Cegah Laka Lantas di Terminal Kabanjahe

Kamis, 1 Mei 2025 - 22:15 WIB

Penertiban dan Pengamanan Pusat Pasar Kabanjahe Berjalan Lancar

Kamis, 1 Mei 2025 - 22:06 WIB

Polsek Mardingding Dukung Penuh MTQ Nasiojal ke 3 Tingkat Kecamatan : Wujud Sinergi Polri Dalam Harkamtibmas

Rabu, 30 April 2025 - 16:31 WIB

Satresnarkoba Polres Tanah Karo Ringkus Pemuda Pemilik Ganja di Kamar Kos

Berita Terbaru